Mangkraknya Pasar Kranji Baru, Mahasiswa Tuding Gurita Korupsi di Pemkot Bekasi dan Politisi

Badan Eksekutif Mahasiswa STIE Mulia Pratama bersama Asosiasi Pedagang Pasar Kranji kota Bekasi menuntut :

1. Segera batalkan perjanjian kerjasama (PKS) antara Pemkot Bekasi & PT ABB (Annisa BintangBlitar)

2. Meminta kepada Kejari Kota Bekasi agar segera memanggil oknum Dinas terkait yang terlibatdalam pembangunan revitalisasi pasar Kranji

3. Meminta agar Pemkot melakukan tender terbuka untuk pembangunan revitalisasi pasar Kranji Kota Bekasi.Jika dalam kurun waktu 3×24 jam tidak ada tindak lanjut dari pihak yang berwajib maka kami akanmenindak lanjuti kasus tersebut ke Pemerintah Pusat.(red)

Komentar