
AKMI Desak Kejari Usut Dugaan Kandang Kambing Sultan di Dinas Ketapang
Kota Bekasi, beritajejakfakta.id -Aksi Kesatuan Mahasiswa Bekasi (AKMI) mengeruduk pemkot dan kejaksaan negeri bekasi agar tindakan yang di lakukan oleh pejabat publik, politisi pegawai negeri atau pihak manapun serta pihak lain yang terlibat dalam tindakan tersebut secara tidak wajar dan menyalahgunakan kepercayaan publik yang di kuasakan kepada mereka untuk mendapat keuntungan sepihak. “Korupsi berarti kerusakan…