
Sidang Peninjauan Setempat (PS) Kasus Tanah di Kalimalang antara Abd Rojak VS Mina, Singgung Soal Tim Pembebasan Tol Becakayu
Kota Bekasi, beritajejakfakta.id – Kuasa hukum Abd Rojak yakni Joko.S.dawoed yang juga Sekjen LKBH Hipakad63 yang disapa panggilan Joda mendampingi kliennya yang berperkara atas penyerobotan tanah milik kliennya di Sidang Peninjauan Setempat (PS) di jalan Inspeksi Tarum Barat Kalimalang Kelurahan Jatibening, Kec. Pondokgede Kota Bekasi. Menurut Joda perkara yang saat ini digelar di PN Kota…