Menhub, Kakorlantas Polri dan Direktur Utama PT Jasa Raharja Tinjau Kesiapan Pelabuhan Merak Sambut Pemudik Menuju dan Dari Sumatra

Jakarta, beritajejakfakta.id- Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi bersama Kakorlantas Polri Irjen Pol. Agus Suryonugroho dan Direktur Utama PT Jasa Raharja Rivan A. Purwantono meneruskan pemantauan arus mudik Idulfitri 2025 dengan melakukan kunjungan ke Pelabuhan Merak pada Minggu, 23 Maret 2025. Kunjungan yang dilakukan untuk memastikan kesiapan pelayanan pelabuhan penyeberangan bagi pemudik Lebaran 2025 ini didampingi oleh…

Baca selengkapnya...

Cegah Kecelakaan Lalu Lintas, Dirut Jasa Raharja Dampingi Wamenhub Sidak Kelaikan Bus Pariwisata di Prambanan

Klaten, beritajejakfakta.id– Direktur Utama Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono bersama Wakil Menteri Perhubungan, Suntana, melakukan inspeksi terhadap bus pariwisata di objek pariwisata Candi Prambanan, Klaten, Jawa Tengah pada Sabtu (28/12/2024). Rivan menyampaikan bahwa pengecekan kendaraan penting dilakukan untuk meminimalisasi risiko kecelakaan. Adapun, pemeriksaan ramp check meliputi kondisi rem, ban, lampu, serta surat-surat kendaraan dan kondisi…

Baca selengkapnya...

Tingkatkan Pelayanan Angkutan Darat, Jasa Raharja dan Kemenhub Jalin Kerja Sama Strategis melalui Integrasi Data

Jakarta, beritajejakfakta.id– Jasa Raharja dan Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menjalin kerja sama strategis melalui integrasi Data Korporasi Jasa Raharja (DASI-JR) dan Aplikasi Sistem Perizinan Online Angkutan Darat dan Multimoda(SPIONAM). Perjanjian kerja sama (PKS) ditandatangani oleh Direktur Operasional Jasa Raharja, Dewi Aryani Suzana, dan Direktur Angkutan Jalan Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan,…

Baca selengkapnya...

Kesiapan Pelayanan Nataru, Jasa Raharja, Kemenhub dan Korlantas Polri Survei Pelabuhan Merak dan Bakauheni

Jakarta, beritajejakfakta.id– Komitmen Jasa Raharja untuk siap mendukung berbagai upaya pemerintah dalam pengelolaan Nataru agar berjalan sukses melalui koordinasi dengan Kementerian Perhubungan, Kepolisian, dan pengelola pelabuhan. Direktur Kepatuhan dan Manajemen Risiko Jasa Raharja, Harwan Muldidarmawan bersama Wakil menteri Perhubungan Suntana, dan Kakorlantas Polri, Irjen Pol. Aan Suhanan, melaksanakan survei kesiapan Pelabuhan Merak dan Bakauheni Lampung…

Baca selengkapnya...

Rivan A. Purwantono: Harhubnas Jadi Momentum Penting untuk Kemajuan Transportasi Nasional.

Bali, beritajejakfakta.id – Direktur Utama Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono, menghadiri upacara peringatan Hari Perhubungan Nasional (Harhubnas) 2024 yang diselenggarakan oleh Kementerian Perhubungan (Kemenhub) di Bali Maritime Tourism Hub (BMTH) Benoa,pada Selasa(17/09/2024). Dalam agenda yang dihadiri langsung oleh Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi,Rivan menyampaikan bahwa Harhubnas merupakan momen penting karena transportasi memegang peranan krusial dalam…

Baca selengkapnya...

Turut Serta Dampingi Mudik Kemenhub, Direktur Keuangan Jasa Raharja Imbau Masyarakat Tetap Tertib Berkendara di Kampung Halaman

Jakarta, beritajejakfakta.id– Direktur Keuangan Jasa Raharja, Bayu Rafisukmawan, turut serta melepas keberangkatan penumpang peserta mudik gratis Kementerian Perhubungan dengan bus dari Terminal Jatijajar, Depok, Jawa Barat. Pelepasan dilakukan oleh Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, pada Sabtu (06/04/2024). Mudik gratis Kementerian Perhubungan memberangkatkan total pemudik sebanyak 40.088 penumpang atau naik 62,33 persen dari tahun lalu yang…

Baca selengkapnya...

Aturan Berubah ubah Bikin Penumpang Pesawat Bingung

Jakarta,beritajejekfakta.id – Peraturan syarat naik pesawat kini berubah-ubah. Bikin penumpang bingung. Bahkan sampai ada penumpang yang gagal terbang karena peraturan ini. Pelonggaran aturan perjalanan dengan pesawat terbang kini tidak perlu membawa hasil negatif tes PCR, cukup tes antigen saja sebagai syarat penerbangan yang berlaku mulai hari ini (Rabu (3/11/2021). Hal itu tertuang dalam Direktorat Jenderal…

Baca selengkapnya...

Aturan Terbaru, Perjalanan Darat Jauh Wajib Antigen Per Hari Ini

Jakarta, beritajejakfakta.id – Kementerian Perhubungan (Kemenhub) resmi merilis aturan baru soal perjalanan darat di tengah Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). Aturan itu tercantum dalam Surat Edaran (SE) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Nomor 94 Tahun 2021 tentang Petunjuk Pelaksanaan Perjalanan Orang dala Negeri dengan Transportasi Darat pada Masa Pandemi Covid-19. Juru Bicara Kemenhub Adita Irawati mengatakan pelaku…

Baca selengkapnya...

Kemenhub Izinkan Pesawat Diisi Penuh Penumpang

Jakarta, beritajejakfakta.id – Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengizinkan maskapai penerbangan mengangkut penumpang dengan kapasitas 100 persen. Ini berarti seluruh kursi pesawat sudah bisa terisi penuh seperti sebelum pandemi covid-19 di era PPKM terbaru. Juru Bicara Kemenhub Adita Irawati mengatakan aturan ini tertuang dalam SE Kemenhub Nomor 88 Tahun 2021. Menurutnya, kapasitas maksimal untuk daerah yang menerapkan…

Baca selengkapnya...
Back To Top