
Ketua Umum ARG : Minta Prabowo untuk Cermat dan Tepat Pilih Para Menterinya
Ketua Umum ARG (Aliansi Relawan Gibran) Joni Sudarso Jakarta, beritajejakfakta.id -Berbagai pandangan menyikapi komposisi jabatan menteri setelah pelantikan 20 Oktober 2024 nanti, salah satunya diutarakan Ketua Umum ARG (Aliansi Relawan Gibran) Joni Sudarso. Joni berpendapat dalam menyusun pembantu presiden, Prabowo Subianto harus bersikap lebih cermat dan tepat dalam memilih dan menempatkan para menterinya. “Ibarat kapal…