LSM Penjara Tuding Pengawas DBMSDA Kota Bekasi Tutup Mata, Biarkan Kontraktor Tak Becus Kerjakan Proyek

Headline, Metropolitan1545 Dilihat

Fari berharap agar Kepala Dinas DBMSDA Kota Bekasi beserta jajarannya yang terkait untuk menunjukkan ketegasan dan keprofesionalannya dalam bekerja, karena banyak ditemukan kecurangan yang dilakukan oleh pihak kontraktor.

“Saya sudah coba konfirmasi kepada orang Dinas tapi sampai saat ini belum ada tanggapan sama sekali terkait pekerjaan ini.Apa ada kesengajaan, ” pungkasnya. (Andi) 

Komentar