Sertijab Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto dan Abdul Harris Bobihoe Gaet Masyarakat Untuk Bersama Membangun Kota Bekasi

Kota Bekasi, beritajejakfakta.id– Serah terima jabatan (Sertijab) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bekasi resmi dilaksanakan hari ini di kantor Pemerintah Kota Bekasi, Kamis (20/02/2025) Acara tersebut dihadiri oleh jajaran pejabat daerah, tokoh masyarakat, serta tamu undangan lainnya.Dalam sambutannya, Wali Kota Bekasi Tri Adhianto menekankan pentingnya kolaborasi antara pemerintah dan masyarakat dalam membangun kota. “Kami…

Baca selengkapnya...
Back To Top