
Sardi Efendi Tampung Aspirasi Warga RT08/03 , Kalibaru soal Penanganan Banjir dan Bangun Gedung SMP
foto : Reses ke 3 DPRD Kota Bekasi, Sardi Efendi di Rt 08/003, Kalibaru, Medan Satria Kota Bekasi, beritajejakfakta.id – Anggota DPRD Kota Bekasi dari Fraksi PKS berjanji akan menindaklanjuti aspirasi warga Kalibaru, Rt08/003, Medan Satria yang menginginkan permasalahan banjir, pendidikan dan lahan Tempat Pemakanan Umum (TPU) mendapat perhatian dan solusinya. Dalam kegiatan reses DPRD…