
Pj Bupati Bekasi Kunjungi Atlet Kabupaten Bekasi yang Sedang Berlaga di PON XXI/2024
Medan, beritajejakfakta.id -Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi mengunjungi atlet Kabupaten Bekasi yang tengah berlaga memperkuat kontingen Jawa Barat di Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 Aceh-Sumatera Utara. Didampingi Kadisbudpora, Iman Nugraha dan Kadiskominfosantik, Yan Yan Akhmad Kurnia, Pj Bupati Dedy Supriyadi memberikan dukungan dan semangat kepada para atlet Kabupaten Bekasi, di Le Polonia Hotel Medan, pada…