PT Jasa Raharja Paparkan Persiapan Menghadapi Idulfitri 2025 Sekaligus Umumkan Program Mudik Gratis

Jakarta, beritajejakfakta.id– Dalam rangka memastikan kelancaran arus mudik dan balik pada periode Idul Fitri 2025, PT Jasa Raharja, PT Jasa Marga, dan PT Hutama Karya telah mempersiapkan berbagai rencana dan inisiatif yang strategis, yang pelaksanaannya dilakukan secara kolaboratif dengan para stakeholder. Hal ini disampaikan dalam ‘Konferensi Pers Kesiapan Jasa Marga, Hutama Karya, dan Jasa Raharja…

Baca selengkapnya...

Korlantas POLRI dan PT Jasa Raharja Survei Jalur Bopuncur, Dorong Koordinasi yang Baik untuk Kesiapan Pelaksanaan Operasi Ketupat 2025

Bogor, beritajejakfakta.id– Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri bersama PT Jasa Raharja pada Rabu (19/2/2025) melaksanakan survei jalur di wilayah Bogor, Puncak, dan Cianjur (Bopuncur), Jawa Barat, dalam rangka persiapan Operasi Ketupat 2025. Kegiatan ini dipimpin oleh Kakorlantas Polri Irjen Pol. Drs. Agus Suryonugroho,S.H., M.Hum. dan diikuti oleh Direktur Utama Jasa Raharja Rivan A. Purwantono, Dirgakkum…

Baca selengkapnya...

Korlantas Polri dan PT Jasa Raharja Survey Jalur Tol Trans Jawa,, Pastikan Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 2025 Berjalan Lancar

Jakarta,beritajejakfakta.id– Menjelang pelaksanaan Operasi Ketupat 2025 yang akan dimulai pada 24 Maret 2025, PT Jasa Raharja bersama Korps Lalu Lintas (Korlantas)POLRI melaksanakan kegiatan survei jalur pada Rabu, 05 Februari 2025. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kakorlantas Polri Brigjen Pol Drs. Agus Suryonugroho, S.H., M.Hum., bersama Direktur Utama PT Jasa Raharja Rivan A.Purwantono dan Direktur Operasional…

Baca selengkapnya...
Back To Top