Kantor Tempo Kembali Diteror Berupa Kiriman Bangkai Tikus dengan Kepala Dipenggal

Jakarta, beritajejakfakta.id -Kantor redaksi Tempo kembali menerima teror berupa kiriman kardus berisi bangkai tikus yang telah dipenggal kepalanya, pada Sabtu (22/3/2025). Ini merupakan teror kedua setelah sebelumnya menerima paket berisi potongan kepala babi. Berdasarkan berita yang dikutip dari kompas.tv dan keterangan tertulis yang beredar, kejadian itu bermula ketika petugas kebersihan Tempo menemukan paket mencurigakan tersebut…

Baca selengkapnya...

Wartawati Tempo Mendapat Kiriman Kepala Babi, Pemred Tempo Bilang Ini Teror Terhadap Kebebasan Pers

Jakarta, beritajejakfakta.id –Kantor Tempo mendapat kiriman kepala babi pada 19 Maret 2025. Kepala babi tersebut dibungkus kotak kardus yang dilapisi styrofoam. Kebebasan pers kembali terusik dengan aksi teror yang menyasar kantor berita Tempo. Sebuah paket misterius berisi kepala babi dikirimkan ke kantor Tempo di Jakarta pada Rabu, 19 Maret 2025. Peristiwa ini diduga kuat sebagai…

Baca selengkapnya...
Back To Top