Terlebih sebagai putra asli Bekasi, dirinya mengaku Kota Bekasi memiliki potensi besar sejajar dengan kota – kota metropolitan lainnya yang tingkat kualitas SDM mampu bersaing baik di kancah nasional maupun internasional.
“Dan tentunya peningkatan kualitas SDM seiring juga dengan meningkatnya perekonomian dan PAD yang mampu membiayai pembangunan di berbagai sektor yang dibutuhkan masyarakat Kota Bekasi, ” terangnya.
Untuk itu, beliau optimis menjadi orang nomor satu di Kota Bekasi sebagai sumbangsih terbaiknya bisa ikut serta mewujudkan kemajuan dan kesejahteraan untuk warga kota kelahirannya.
“Semoga upaya kami ini mendapatkan dukungan dan doa restu masyarakat Bekasi dan yang pasti tentunya semua karena atas ijin Allah SWT bisa mewujudkan impian kami, ” pungkasnya. (SF)
Komentar