Breaking
19 Mei 2025, Sen

Keunikan Budaya dan Pola Kehidupan Suku Baduy yang Masih Eksis

  1. Panen madu dan durian sesuka hati.

Bila buah durian diburu oleh begitu banyak orang di perkotaan, di kampung-kampung Baduy, sang raja dari segala buah ini dapat dengan gampang dijumpai pohonnya.

Buah-Buah durian berserakan dan membusuk tanpa ada yang memungut di beberapa lokasi yang sulit dijamah, seperti di tepi hulu Sungai Ciujung.

Selain durian, suku Baduy Luar juga menjajakan madu hutan. Terdapat dua jenis madu baduy yang dijajakan, yakni madu biasa dan madu hitam. Madu hitam terkenal akan khasiatnya, sedangkan madu biasa punya aroma bebungaan yang jarang didapatkan pada madu-madu lain.(Red/kmps/Glh)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *